Skizofrenia

Jumat, 13 September 2013 | komentar



Apa itu skizofrenia?

Menurut wikipedia :

Skizofrenia adalah gangguan kejiwaan dan kondisi medis yang mempengaruhi fungsi otak manusia, mempengaruhi fungsi normal kognitif, emosional dan tingkah laku. Ia adalah gangguan jiwa psikotik paling lazim dengan ciri hilangnya perasaan afektif atau respons emosional dan menarik diri dari hubungan antarpribadi normal. Sering kali diikuti dengan delusi (keyakinan yang salah) dan halusinasi (persepsi tanpa ada rangsang pancaindra).

Sumber

Orang yang terkena skizofrenia cenderung mengalami halusinasi dan delusi. Sehingga penderita ini selalu kesulitan untuk berinteraksi dan bersosialisasi dengan normal. Cenderung menarik diri dari aktivitas sosial.

Apakah penyakit ini bisa disembuhkan?


Image

Share this article :

Posting Komentar

Pages (4)1234 Next
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Leonard Haris - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger